Minggu, 28 Agustus 2016

Pentingnya Software Di Dalam Sebuah Komputer

Pengenalan Tentang Software

Software adalah perangkat lunak yang berada di dalam sebuah komputer, software juga adalah hal yang penting untuk membantu kinerja pekerjaan kita agar lebih ringan.

Selain itu  Software komputer menjadi hal yang penting dalam melakukan pekerjaan-pekerjaan menggunakan komputer, Software Office yang berguna untuk melakukan pekerjaan-pekerjaan kantor yang berhubungan dengan dokumen dan pengelohan data, software grafis membantu kita untuk mengerjakan pekrjaan olah gambar, ataupun software multimedia yang melakukan pekerjaan-pekerjaan olah multimedia.

Banyak sekali di internet membicarkan tentang software-software yang berbayar ataupun gratis, tetapi alangkah baiknya untuk membaca artikel mengenai tentang software. Sebelum melakukan tindakan yang membuat komputer menjadi tidak lebih baik.

Berbagai jenis software dapat kita peroleh seperti software pengolahan data ; Microsoft Office, Wordpad dll. Software untuk desain grafis seperti Adobe Photoshop, Adobe Ilustrator, Corel Draw dan masih banyak lagi software desain grafis yang dapat kita peroleh di internet. Tetapi jangan asal memilih software di internet, kita juga harus mengetahui website yang resmi untuk kita peroleh jenis software yang kita inginkan.

Selain itu juga banyak software yang kita temukan, seperti software pemutar, atau software untuk membuat file multimedia, software untuk menghitung, dan software lain-lainya.
Berdasarkan lisensi yang diberikan, software ini di bagi beberapa jenis, yaitu:

1.      Freeware
Freeware, adalah suatu jenis software yang dapat dilakukan oleh semua orang tanpa harus membayar, yang jelas freeware adalah aplikasi gratis.

2.      Open Source
Open Source Software istilah yang digunakan untuk software yang membuka atau membebaskan source codenya untuk dilihat oleh orang lain dan membiarkan orang lain untuk mengetahui cara kerja software tersebut.

3.      Shareware
Sharware adalah software gratis yang bisa di download dan digunakan tetapi tidak selamanya untuk kita gunakan, ada batasany kita hanya bisa menggunakan software tersebut selama ± 30 hari. jika sudah melewati batasannya software tersebut akan terkunci atau bisa saja berfungsi sebagaimana mestinya.

Jenis-jenis Software
Jika baru membeli sebuah komputer atau laptop, ada beberapa software yang wajib di instal, karena hampir 90% orang menggunakan software ini untuk bekerja di depan sebuah komputer. jadi, sangat penting dan harus ada.

1.      Software Aplikasi Office, seperti Microsoft Office serta Open Office,
2.      Software Antivirus, seperti Smadav, Avast, Ccleaner dll,
3.      PDF Reader, Software untuk membaca ataupun mengolah dokumen yang berformat .pdf,
4.      Software Pemutar, seperti pemutar video bisa menggunakan software k-lite, Gom Player, VLC. Lalu software pemutar musik seperti Winamp, MP3 player dll,
5.      Browser Internet, Mozilla firefox, opera, Google chrome,
6.      Archiving Program, Winrar, zip, winzip,
7.      Downloader, Internet downloader.

Demikian artikel mengenai tentang pengenalan software Serta Jenis-jenis software yang harus ada di dalam komputer kita. Nantikan artikel selanjutnya tentang macam-macam software, macam-macam perangkat lunak komputer, dan nantikan artikel mengenai tentang tutorial pengolahan data (Microsoft office) serta pengolahan gambar (Adobe Photoshop, Coreldraw).
Terimakasih...



Dipost oleh : Sofian Wira Hadi 

Rabu, 24 Agustus 2016

Biodata Pemula

Semangat Pagi Sobat Bloger :)
Pepatah mengatakan "Tak kenal, maka tak sayang, tak sayang maka tak cinta, tak cinta maka tak, tau lagi" hehehehe :x

Sebelum lebih dalam menjelaskan blog yang saya buat ini, saya akan memperkenalkan data pribadi terlebih dahulu biar lebih akrab :).

Data Pribadi

Nama saya sofian wira hadi biasa dipanggil dengan sebutan sipit, kenapa di panggil sipit yaa karena mata saya sipit :D, tapi tidak apa-apa teman memanggil sipit, karena orang sipit di identik dengan kegantengan. ouh iya saya berjenis kelamin laki-laki, anak ke empat dari empat bersaudara lebih jelasnya anak bontot hehehe.. :D

Tempat, Tanggal, Lahir

Bogor 24 Oktober 1997, sekarang usia saya 18 tahun meranjak ke 19 tahun, hidup sederhana membuat diriku menjadi orang yang mandiri. saya kuliah di kampus Bina Sarana Informatika (BSI) Jurusan Managament Informatika.

Tujuan Blog Move Up Dong

Saya membuat blog ini bertujuan untuk kamu yang lagi bingung menjalani hidup, nanti kamu akan membaca artikel-artikel yang penuh inspiratif.

Cukup sekian yaa.. :D jangan banyak-banyak akh kepony ;D
tunggu artikel selanjutnya ya.. :)

Terimakasih...